Contents

Shortcut Favorit Windows

Shortcut sesuai dengan namanya membuat hidup kita lebih mudah. Berikut shortcut yang dikompilasi sering digunakan pada umumnya

1. Kelompok Ctrl

No Shortcut Fungsi
1 Ctrl + C Copy teks yang sedang dipilih (selected)
2 Ctrl + A Memilih semua teks yang sedang tampil
3 Ctrl + V Paste / menempelkan teks yang sudah dicopy sebelumnya
4 Ctrl + X Cut atau memotong teks untuk selanjutnya dipaste

2. Kombinasi tombol Windows

NoShortcutFungsi
1 + E Membuka Windows Explorer (File)
2 + D Menampilkan desktop sekaligus minimize
3 + R Menjalankan (run) program tertentu, lebih lengkapnya di bawah
4 + I Membuka fitur Setting pada windows
5 + Menggeser window (aplikasi) menjadi setengah di kanan
6 + Menggeser window (aplikasi) menjadi setengah di kiri
7 + Menggeser window (aplikasi) menjadi setengah di atas

3. Shortcut di Microsoft Office

NoShortcutFungsi
1Ctrl + C Copy teks yang sedang dipilih (selected)
2Ctrl + A Memilih semua teks yang sedang tampil
3Ctrl + V Paste / menempelkan teks yang sudah dicopy sebelumnya
4Ctrl + X Cut atau memotong teks untuk selanjutnya dipaste
5Ctrl + E Mengatur teks agar berada di tengah
6Ctrl + J Mengatur agar teks rata kanan kiri (justify)
7Ctrl + L Mengatur agar teks rata di kiri (left) atau R untuk kanan
8Ctrl + B Mengatur agar teks tebal
9Ctrl + I Mengatur agar teks italic atau miring
10Ctrl + U Mengatur agar teks bergaris bawah atau underlined
11Ctrl + S Menyimpan dokumen, TIPS : sering lakukan agar aman
12F12Save as atau simpan sebagai
13F4Mengulang format atau perintah terakhir
14Ctrl + Z Kembali ke tahap sebelumnya, UNDO
15Ctrl + P Mencetak atau Print dokumen

4. Windows + R

Cara penggunaannya, klik bersamaan +R lalu masukkan keyword berikut, lalu tekan

/shortcut-windows/winrun-s.png
tampilan win+R

No Shortcut Fungsi
1 appwiz.cpl Uninstall program
2 ncpa.cpl Network Connection (untuk konfigurasi network devices)
3 %tmp% Membuka folder temporary
4 services.msc Menampilkan service sedang berjalan
5 resmon Menampilkan resources seperti CPU, RAM, HDD, Network
6 powercfg.cpl Menampilkan power configurasi
7 regedit Membuka registry Editor
8 cmd Membuka aplikasi command Promt
9 powershell Membuka terminal powershell (generasi baru cmd)`
10 winver Menampilkan versi windows
11 control Menampilkan control panel
12 . Menampilan folder user utama
13 mrt Malicious Software Removal Tool
14 osk OnScreen Keyboard
15 wfs Windows Fax and Scanner